IKLAN 336 x 280
Bahan-bahan
4 orang
-
500 gram daging sapi (utk sop)
-
2 liter air putih
-
10 lembar daun jeruk jeruk
-
5 lembar daun salam
-
3 sdm minyak gorengBumbu memar:
-
2 batang sereh (bagian yg putih sampe kehijauan)
-
2 cm lengkuas
-
2 cm ibu jari jaheBumbu halus:
-
4 siung bawang putih
-
8 siung bawang merah
-
2 sdt tumbar butiran
-
1/2 sdt mrica putih butiran
-
3 sdt garamBumbu pelengkap:
-
sesuai selera bawang putih goreng
-
1 batang daun sledri
-
1 genggam tauge
-
sesuai selera lombok+kecap manis
Langkah
30-45 menit
- Rebus daging dalam panci hingga benar-benar empuk. Angkat, kemudian potong-potong daging seukuran dadu kecil dan masukan kembali dalam panci tadi.
- Panaskan minyak dalam wajan dan masukan bumbu halus, daun jeruk, daun salam, jahe, lengkuas dan serai kemudian tumis hingga menjadi harum. Angkat kemudian masukan tumisan bumbu ini dalam panci yg berisi kaldu daging dan didihkan kembali
- Penyajian bisa di tambahkan bawang putih goreng yg dihancurkan, tauge, sledri, jeruk pecel dan sambal kecap cabe rawit
Oleh :
Hendro Pranata
Sumber : https://cookpad.com/id/resep/1931393-soto-daging-sapi-solo-sederhana